Diskusi Penyiaran Bersama KPID Sulsel dan Praktisi Radio

TUNTAS ONLINE - Event Kampoeng Komunikasi Vol. 5 yang bertajuk “Transformations Of Communications Culture” #Cybernesia telah mulai dibuka sejak Pukul 11.00 WITA di Halaman Universitas Fajar.

Adapun item acara yang sedang berlangsung yakni Diskusi Penyiaran Bersama KPID Sulsel dan Praktisi Radio di Ruang FEIS Unifa. Turut hadir sebagai pembicara yakni Ketua KPID Sulsel, Alem Febri Sonni, Praktisi Radio, Benny Wahyudi (i-Radio), dan Irwinsyah Ramadhan Akil (Madama Radio).


Diskusi penyiaran ini mengkat tema mengenai Transformations Of Communications Culture dari aspek penyiaran radio dulu dan sekarang.

Laporan Langsung oleh Tim Media Centre, Kampoeng Komunikasi Vol.5
Share on Google Plus

About Ibnu

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment